15 Cara Tambah Menu di GrabFood 2022 : Syarat & Ketentuan

Cara Tambah Menu di GrabFood – GrabFood salah satu layanan dari Grab dengan daya minat cukup tinggi dari kebanyakan pengguna aplikasi tersebut, jadi tak heran jika banyak para pelaku usaha kuliner ingin bergabung menjadi mitra GrabFood. Tidak hanya dimudahkan dengan DAFTAR GRABFOOD MERCHANT, setiap rekan GrabFood yang sudah bergabung juga dimudahkan dalam atur restoran di GrabFood.

Sebab setiap rekan GrabFood akan diberikan aplikasi khusus dimana nantinya dapat mengatur restoran di GrabFood seperti tambah kategori menu, tambah menu ataupun hapus menu yang sudah ada. Hanya saja tidak semua mitra dapat melakukannya, terutama bagi anda yang baru bergabung menjadi mitra GrabFood Merchant jadi sangat wajar jika belum mengetahui secara pasti seperti apa.

[toc]

Pada dasarnya tambah menu di GrabFood memang sangat mudah asalkan sebelumnya mitra sudah melengkapi beberapa persyaratan wajib untuk dilengkapi, hal ini bertujuan agar proses lebih mudah dan cepat. Bila berbicara mengenai persyaratan memang tidak jauh berbeda seperti HAPUS MENU KATEGORI, tambah kategori, ubah harga meni ataupun ubah daftar harga menu dan masih banyak lagi lainnya.

Sebagai informasi tambahan buat mitra GrabMerchant ketika ingin tambah menu di GrabFood pastikan sudah ada kategorinya, jikapun belum ada maka diharuskan untuk membuat kategori baru. Sedangkan pada pertemuan kali ini kami akan informasikan semuanya mulai dari persyaratan, tambah kategori baru dan cara tambah menu di GrabFood, sehingga mitra lebih paham dan jelas.

Cara Tambah Menu di GrabFood

Sampai disini pastinya anda semua semakin penasaran dan ingin sekali segera mengetahui lebih jelas dan detail terkait cara tambah menu GrabFood hingga syarat dan ketentuan wajib dilengkapi apa saja. Agar lebih jelas dan detailnya dapat simak langsung ulasan sudah dipersiapkan oleh Grabinaja.com, baiklah untuk mempersingkat waktu semuanya langsung simak ulasan seperti dibawah ini.

Syarat Tambah Menu di GrabFood

Syarat Tambah Menu di GrabFood

Langkah pertama wajib dan harus dilakukan ialah melengkapi syarat dan ketentuan terlebih dahulu agar cara tambah menu lebih mudah. Jikapun sampai disini tidak tahu apa saja harus dilengkapi, silahkan simak sebagai berikut.

  1. Foto Menu baru.
  2. Tersedia kategori sesuai dengan menu baru.
  3. Sudah menentukan pesan deskripsi terkait menu baru anda.
  4. Sudah menentukan harganya.
  5. Terhubung dengan koneksi internet lancar.

Cara Tambah Kategori Baru di GrabFood

Pertama harus anda lakukan ialah buat kategori baru jika menu yang akan dimasukkan tidak sesuai dengan beberapa kategori telah tersedia, berikut ini cara buat kategori baru.

1. Buka Aplikasi GrabMerchant

1 Buka Aplikasi GrabMerchant

Cara pertama harus dilakukan ialah membuka aplikasi GrabMerchant lewat perangkat HP, pastikan terhubung dengan koneksi internet lancar.

2. Pilih Menu

2 Pilih Menu

Apabila berhasil masuk ke tampilan utama aplikasi GrabMerchant, lanjut pilih Menu.

3. Pilih Buat Daftar Menu

3 Pilih Buat Daftar Menu

Kemudian langsung saja tap Buat Daftar Menu pada bagian paling atas pada layar perangkat HP.

4. Tap Tambah Hidangan atau Kategori

4 Tap Tambah Hidangan atau Kategori

Selanjutnya tinggal klik menu Tambah Hidangan atau Kategori yang terletak pada bagian paling bawah layar.

5. Tap Tambah Kategori Baru

5 Tap Tambah Kategori Baru

Kemudian akan muncul dua pilihan dapat dipilih, disini cukup pilih saja menu Tambah Kategori Baru.

6. Buat Nama Kategori

6 Buat Nama Kategori

Terakhir cukup buat nama kategori, jika sudah klik Simpan dan berhasil.

Cara Tambah Menu di GrabFood

Setelah berhasil membuat kategori baru, maka langkah selanjutnya tinggal proses tambah menu baru. Mengenai cara secara detail dapat simak panduan berikut ini.

1. Buka Aplikasi GrabMerchant

1 Buka Aplikasi GrabMerchant

Langkah pertama harus dilakukan ialah membuka aplikasi GrabMerchant lewat perangkat HP, pastikan terhubung dengan koneksi internet lancar.

2. Pilih Menu

2 Pilih Menu

Apabila berhasil masuk ke tampilan utama aplikasi GrabMerchant, lanjut pilih Menu.

3. Pilih Buat Daftar Menu

3 Pilih Buat Daftar Menu

Kemudian langsung saja tap Buat Daftar Menu pada bagian paling atas pada layar perangkat HP.

4. Tap Tambah Hidangan atau Kategori

4 Tap Tambah Hidangan atau Kategori

Selanjutnya tinggal klik menu Tambah Hidangan atau Kategori yang terletak pada bagian paling bawah layar.

5. Tap Tambah Hidangan Baru

5 Tap Tambah Hidangan Baru

Kemudian akan muncul dua pilihan dapat dipilih, disini cukup pilih saja menu Tambah Hidangan Baru GrabFood.

6. Lengkapi Detail Hidangan Baru

6 Lengkapi Detail Hidangan Baru

Kemudian dilanjutkan lengkapi detail hidangan atau menu baru GrabFood sebagai berikut :

Foto Menu :
Nama Hidangan :
Deskripsi Menu :
Harga :
Kategori :

7. Klik Periksa Pesanan

7 Klik Periksa Pesanan

Apabila sudah di isi dengan benar maka langkah berikutnya tinggal lanjut klik Periksa Pesanan.

8. Tap Buat Barang

8 Tap Buat Barang

Ketika dirasa sudah benar semua sesuai kolom tersedia maka lanjut klik Buat Barang yang terletak pada bagian paling bawah sendiri.

9. Selesai

9 Selesai

Sampai disini anda sudah berhasil dan tambah menu di GrabFood sudah selesai.

Kesimpulan

Sampai disini dapat menarik kesimpulan bahwa cara tambah menu baru memang mudah sekali, rekan GrabMerchant cukup pastikan melengkapi persyaratan diperlukan serta kategori sudah ada. Jika keduanya sudah dilengkapi maka proses lebih mudah dan cepat, anda cukup klik dan klik saja dan cara tambah menu langsung berhasil.

Nah itu tadi pembahasan lengkap mengenai cara tambah menu di GrabFood beserta syarat dan cara tambah kategori dapat Grabinaja.com sampaikan. Semoga dengan adanya informasi seperti diatas bisa membantu rekan mitra GrabFood merchant sedang membutuhkan pembahasan seperti tersebut.

Leave a Comment