Cara Login Gojek Lewat Email – Hadirnya aplikasi ojek online memang sangat membantu mobilitas banyak orang, sebab setiap pengguna bisa pesan salah satu layanan tersedia dengan mudah. Disisi lain biaya pengantaran yang diterapkan terbilang lebih terjangkau bila dibandingkan ojek pangkalan, oleh karena itu banyak orang lebih suka menggunakan ojol. Salah satu aplikasi dengan pengguna terbanyak adalah Gojek, merupakan perusahaan asli dari Indonesia kini namanya dikenal secara meluas.
Demi memberikan pelayanan terbaik dan memberikan kesan aman dalam menggunakan aplikasi Gojek, pihak Gojek menawarkan sistem keamanan bisa dikatakan sangat aman. Sebagai contoh saja ketika ingin login aplikasi Gojek, setiap pengguna diharuskan untuk memasukkan kode OTP terlebih dahulu dengan tujuan untuk memastikan jika itu benar benar anda yang sedang login.
[toc]
Oleh karena itu setiap pengguna aplikasi Gojek wajib untuk memastikan nomor HP terdaftar di aplikasi tetap aktif, karena kode OTP akan masuk ke nomor sebelumnya sudah anda daftarkan. Jika sampai hilang atau sudah tidak aktif lagi maka kemungkinan besar akan sudah ketika ingin login kembali ke akun anda sendiri, apabila sudah terjadi seperti demikian apa yang harus dilakukan agar bisa login kembali ke akun miliki sendiri.
Mengenai permasalahan seperti tersebut sebenarnya ada opsi lain bisa anda gunakan ketika ingin login Gojek tanpa nomor HP yaitu login lewat email, hanya saja caranya tidak semudah ketika login menggunakan nomor HP. Selain itu ada beberapa persyaratan harus dilengkapi apabila ingin login menggunakan email sudah terdaftar di aplikasi Gojek.
Sampai disini pastinya anda semua semakin penasaran bagaimana cara login Gojek lewat email dan apa saja syarat dan ketentuan harus dilengkapi agar proses berjalan dengan lancar. Mengenai itu semua, pada pertemuan kali ini Grabinaja.com akan informasikan cara login lewat email, agar lebih jelasnya dapat simak langsung ulasan seperti dibawah ini.
Apakah Dapat Login Gojek Selain Pakai Nomor HP
Dari sekian banyak konsumen dari aplikasi Gojek sering bertanya, apakah bisa login Gojek selain menggunakan nomor HP ? Seperti sudah kami sampaikan diatas memang ada cara lain yaitu lewat email terdaftar. Hanya saja caranya harus menghubungi customer service Gojek terlebih dahulu, karena ada beberapa tahapan harus dilakukan.
Syaratnya juga tidak hanya email terdaftar saja, ada beberapa persyaratan lain. Hal tersebut bertujuan untuk mengamankan akun anda kembali seperti merubah nomor HP lama dengan baru, sehingga di kemudian hari akan lebih mudah apabila konsumen ingin login kembali.
Syarat Login Gojek Lewat Email
Sebelum lanjut, pastikan telah mengetahui persyaratan harus dilengkapi sehingga proses login Gojek lewat email berjalan dengan lancar. Jikapun sampai saat ini belum mengetahui semuanya, silahkan simak seperti dibawah ini.
- Email terdaftar & sudah di verifikasi
- Nomor telephone lama
- Nomor HP baru & belum terdaftar di Gojek
- Persiapkan kartu identitas berupa KTP
- Foto selfie sambil memegang kartu identitas KTP
- Detail 2 pesanan terakhir anda
- Bukti transaksi isi saldo Gopay terakhir
Cara Login Gojek Lewat Email
Kemudian berlanjut ke pembahasan paling utama sesuai dengan judul seperti diatas, disini kami anggap jika anda semua sudah melengkapi semua syarat dan ketentuannya. Jadi langsung saja ke panduan cara login lewat email, agar lebih jelasnya langsung simak seperti dibawah ini.
1. Buka Menu Gmail
Langkah pertama harus dilakukan ialah buka menu Gmail anda.
2. Tulis Email
Jika sudah berhasil membuka Gmail, silahkan tap Tulis Email.
3. Isi Alamat Email Tujuan
Sebelum lanjut tulis email, silahkan isi alamat email di menu kepada yakni customerservice@go-jek.com.
4. Isi Detail Pesan Email
Kemudian dilanjutkan isi detail pesan, disini anda cukup informasikan saja jika nomor HP hilang atau HP hilang beserta nomor HP. Kemudian masukkan juga nama akun dan alamat email terdaftar.
5. Balas Email Dari Gojek
Lalu langkah berikutnya baca email balasan dari Gojek, jika sudah paham dan jelas maka balas email tersebut dengan lampiran sesuai dengan persyaratan sudah ditetapkan pada email tersebut.
6. Tunggu Balasan Email Dari Gojek
Kemudian anda tinggal tunggu, tidak kurang dari 1 jam akan ada balasan dari Gojek yang menginformasikan bahwa akun Gojek anda sudah bisa login kembali dengan data yang baru.
7. Login Akun
Lalu langkah terakhir cukup buka aplikasi Gojek dan login dengan menggunakan nomor HP yang baru, sampai disini anda sudah berhasil melakukannya.
Keuntungan Login Gojek Lewat Email
Jika berbicara untung, sudah pasti sangat diuntungkan karena pengguna masih bisa login ke akun miliki sendiri. Berikut ini kami informasikan kepada anda semua beberapa keuntungan akan didapatkan, diantaranya adalah sebagai berikut.
- Setiap konsumen Gojek tetap bisa login ke aplikasi Gojek.
- Dapat merubah data.
- Saldo Gopay tetap aman.
- Proses mudah dan cepat.
Kesimpulan
Begitu mudah bukan cara login Gojek menggunakan alamat email sudah terdaftar, pengguna cukup ikuti saja cara seperti diatas. Jika melihat panduan seperti tersebut dapat menarik kesimpulan bahwa setiap permasalahan pada akun Gojek maupun aplikasi pasti ada jalan keluar untuk mengatasinya, asalkan mau berusaha pasti bisa.
Nah seperti itu tadi pembahasan lengkap mengenai cara login Gojek lewat email dilengkapi dengan syarat dan ketentuan yang bisa Grabinaja.com sampaikan kepada anda semua. Semoga dengan adanya informasi seperti diatas bisa membantu semua pengguna aplikasi Gojek sedang mengalami kebingungan ketika login tetapi nomor HP terdaftar hilang atau tidak aktif lagi.