38 Cara Cek Resi GrabExpress Same Day : Tokopedia Shopee

Cara Cek Resi GrabExpress Same Day – Grab Express merupakan layanan kirim barang dari Grab untuk penggunanya. Dimana layanan ini bisa digunakan oleh para penjual toko online di Tokopedia, Shopee ataupun Bukalapak.

Untuk pembeli sendiri yang memilih pengiriman Grab Express Same Day bisa mengecek resi atau pengiriman secara real time. GrabExpress Same Day memang menjanjikan pengiriman aman, mudah dan cepat sampai di hari sama.

[toc]

Jadi jika untuk pembeli di Tokopedia, Shopee, Bukalapak ataupun Marketplace lainnya. Bisa menerima barang yang dibeli pada hari yang sama, contoh pesan barang hari kamis maka barang akan sampai pada hari kamis juga.

Disini Grabinaja.com akan memberitahukan bagaimana cara melacak resi Grab Express Same Day untuk pembeli dan penjual. Dimana untuk penerima atau pembeli harus bekerjasama dengan penjual karena tanpa penjual memberikan detail pengiriman Grab Express maka kamu tidak bisa melacak resi GrabExpress.

Cara Cek Resi GrabExpress Same Day Tokopedia, Shopee dan Bukalapak

Cara Cek Resi GrabExpress Same Day Tokopedia Shopee dan Bukalapak

Cara mengecek resi GrabExpress Same Day disini tidak hanya digunakan untuk Tokopedia, Shopee dan Bukalapak saja. Melainkan juga bisa dimanfaatkan untuk website marketplace lainnya seperti Blibli, Lazada ataupun toko online yang memang mendukung pengiriman GrabExpress Same Day.

Cara Lacak dan Cek Resi GrabExpress Same Day

1. Pertama kamu harus meminta penjual untuk menggunakan fitur “Share My Ride

2. Untuk mengaktifkan fitur tersebut, penjual harus buka aplikasi Grab dan klik status pengiriman belanjaan kamu

3. Lalu tekan logo atau menu “Share My Ride” penjual bisa share status pengiriman kepada pembeli lewat Whatsapp

Share My Ride

4. Jika kamu sudah mendapatkan link share my ride dari penjual, maka kamu buka link tersebut

5. Nantinya kamu akan dibawa ke halaman yang memunculkan lokasi driver pengirim barang kamu secara real time.

Jadi bisa disimpulkan bahwa untuk bisa cek resi GrabExpress atau melacak pesanan dari layanan GrabExpress Same Day. Penjual atau pengirim harus membagikan dan mengaktifkan fitur Share My Ride, jika tidak maka penerima atau pembeli tidak bisa melacak resi pengiriman dari GrabExpress Same Day.

Leave a Comment