8 Cara Ping Server Grab Agar Order Cepat Masuk 2022

Cara Ping Server Grab – Akun gagu maupun anyep memang sangat menyulitkan driver Grab mendapatkan orderan masuk. Penyebab akun gagu memang beragam dan untuk mengembalikannya sering banyak orang kurang paham. Salah satu cara paling simple adalah dengan ping server.

Dengan melakukan ping server maka akan menghubungkan koneksi antara aplikasi driver dengan server. Kadang koneksi akun inilah yang menyebabkan Grab tidak membaca sehingga tidak diberikan orderan. Ketika ada pesanan GrabAssistant maka secara otomatis dapat diterima karena mengetahui cara Grab memberi order.

[toc]

Melalui ping, smartphone anda akan terus terhubung ke server Grab sehingga lebih mudah mendapatkan orderan. Anda bisa menggunakan tools ping gratisan sehingga tidak perlu mengeluarkan biaya. Salah satu yang paling banyak digunakan adalah PingTools karena memiliki fitur yang lengkap.

Fitur ping yang diberikan aplikasinya mampu digunakan mengkoneksikan ke server. Selain itu aplikasinya juga ringan sehingga dapat dengan mudah dijalankan pada berbagai merk smartphone.

Cara Ping Server Grab

Cara Ping Server Grab

Ada pula cara lain yang bisa dilakukan lewat aplikasi driver. Cara tersebut juga berguna untuk ping server sehingga dapat dengan mudah terhubung. Supaya lebih maksimal ketika menerima pesanan silahkan simak tutorial dibawah ini.

Cara Ping Server Grab via PingTools

Cara Ping Server Grab via PingTools

  1. Unduh PingTools Network Utilities secara gratisan.
  2. Buka aplikasinya kemudian menekan ACCEPT.
  3. Muncul tampilan utama aplikasi, lanjutkan dengan menekan ≡.
  4. Pilih bagian menu Ping.
  5. Tampil menu Ping, selanjutnya tekan ⋮ pada kanan atas kemudian tap Setelan.
  6. Menuju jumlah ping, silahkan hapus jadi tampil teks Jumlah ping tidak terbatas dan tekan SIMPAN.
  7. Di kolom tinggal masukkan server Grab yaiut ns100.webnic.cc lalu tap tombol PING.
  8. Secara otomatis ping berjalan, lanjutkan dengan menekan home. Biarkan berjalan pada latar belakang saat menggunakan Grab Driver.

Cara Ping Lainnya

  • Mengakses GrabAcademy lewat aplikasi Grab Driver kemudian mengisi pelatihan atau training.
  • Top up dompet kredit minimal Rp.500 dengan dompet tunai sesudah mennyelesaikan order.
  • Mengakses demo aplikasi pada Grab Driver.

Ketika ada yang pesan GrabFood via website juga bisa langsung diterima karena didukung oleh ping. Cara diatas bisa dilakukan secara gratis dan mudah, semoga dengan ping kan menyebabkan akun gagu dapat kembali terima order.

Leave a Comment